Jumlah baris 18 Baris

Puisi 18 Baris Contoh Larik dalam Berbagai Judul [TERLENGKAP]

Daftar Isi Puisi 18 Baris Contoh Larik dalam Berbagai Judul [TERLENGKAP] :
  1. Kumpulan Puisi Bertema 18 Baris
  2. Gambar Quote Puisi 18 Baris
  3. Kumpulan Semua Puisi 18 Baris Terbaru
  4. Puisi 17 Baris
  5. Puisi 19 Baris

Gambar Quote Puisi 18 Baris

Puisi 18 Baris

Puisi 18 Baris bergambar di atas berjudul I Want to Live karya na28

Kumpulan Puisi Dengan Tema 18 Baris

Kamuku yang dicuri waktu

Diantara gemuruhnya guntur
Dan derasnya hujan
Dimana kau tujukan aksara yang terpendam?
Apakah pada daun bergoyang
Yang diterpa angin sore?
Atau pada batu berlubang
Yang diterpa derasnya hujan?
Aksaraku kelu menatap rindu
Yang tak pernah bertemu
Untuk kamu yang sudah menutup...

Amatulloh Fa

Cintaku, cintamu adalah perkara

Tak ada defenisi akurat tentang cinta
Cintaku, cintamu tumbuh tanpa sabda
Ia yang datang tanpa perlu dipintah
Pergi selalu meninggalkan luka parah

Sungguh anuggrah dari tuhan semesta
Hati bergetar menyelimuti rasa ketakutan
Jantung serentak berhenti tak berdaya
Bibir pun tak mampu mengucap kata

Hari-hari...

Rahman Yusup

Rintihan Sang Kenari

Semilir angin perlahan mengurai senja,
Menerpa ringan sang kenari,
Dengan kicauan yang menggugah rasa,
Dalam kurungan dia menari.

Inilah duniaku, imbuhnya,
Inilah takdirku, rintihnya,
Aku risau tapi tak dimengerti,
Aku sendu tapi tak ada yang peduli.

Dalam kicauan ku dendangkan laguku,
Dengan...

David Mael

Malam Masih Panjang

Malam masih panjang
Ada derai air mata
Yang harus di pendam

Malam masih panjang
Sambil duduk kuhitung
Sudah banyak umpatan yang kau ucap

Malam masih panjang
Aku ingin tinggi tak sadarkan diri
Sampai pagi menjelang

Malam masih panjang
Tuhan, malam...

Andhika Ekwan

Happy Person

Makes you my 911
Cause you’re the only one
Put my arms around you
I know you need me too

Slowly dancing under the moonlight
Tells the stars what we like

Just don’t hide your feeling
I will never be lying
It might be...

na28

Gerbang Mimpi dan Ambisi

Aku masih mencoba, berkelana, juga mencari
Ini adalah metamorfosis hidupku nan hakiki
Mendalami tiap hentakan langkah kaki
Aku berpegang pada keyakinan diri
Dari beribu sangsi yang membelenggu mimpi dan ambisi

Tebal tipis kabut kemunafikan kuperangi
Tersandung di tengah jalanan terjal bergerigi
Sekalipun tak membuat...

Wahyu Eka Nurisdiyanto

cinta adalah kenyamanan

Kamu tau bahwa dunia kejam?
Tapi tak selamanya dunia ini kejam
Ada hal yang indah didalamnya tanpa kelam.
Yang inginku ciptakan yaitu
Dunia yang sangat nyaman
Nyaman untuk kau tempati.
Meskipun suatu saat nanti kau marah
Tak apa asal kau tak sampai berdarah

Eddo Ahmad Fauzi

suara para dina

Dari kaki bumi aku berseru
menyeruakan ratap tangis para dina
biar raga sepu
bukan berarti meminta

apalah daya hamba sahaya
melihat gelap tanpa cahaya
hanya modal berani
kami gigih teruji

selayang pandang aku maju
menghentak para penindas
mencabit-cabit ragu
tanpa peluru...

Alexander Kombaitan

Rencana Juang

tiba masamu bisa proklamirkan
syak wasangka tercurahkan dalam selaksa ocehan
di antara potensi dan debu belenggu persuasi
entah mengganggu ataupun menggurui
nyata menyembunyikan sengketa diupakara dan dirudapaksa

wacana si topeng mengucur saja
di balik tirai fenomena segalanya seolah tiada apa
ada yang setuju membiru

abudalta

Dear Kholifah

Dear Kholifah
Ada kisah yang kusampaikan padamu
Tentang sebuah perasaan kaku
Yang bermetamorfosa seperti kupu-kupu
Dia sering bungkam bila ditanya cinta,
Sering malu bila ditanya rindu,
Karena dunianya cuma mengenal hitam, putih, dan abu-abu
Sampai warna warni itu datang dengan liar
Hidupnya...

Rizky

Selamat Semangat

Sahabat, Selamat

Ini bukan tentang apa yang kau jabat
Namun tentang suatu yang disebut amanat
kelola hati benahi niat

Segeralah menata barisan merapat
Kelola team solid terikat erat
Jalankan program terbaik yang tepat
Sumber info valid teliti cermat
Segala hasil raih dengan mufakat
...

abudalta

Rindu Menggebu

Setiap mentari tertanggal di ufuk pagi
aku kan selalu berlayar
selalu berangkat arungi luasnya samudra
siap hadapi semua aral yang menghadang

desiran ombak tak buatku gentar hadapi semua terjangan gelombang terus buatku jadi terbiasa
angin badai yang siap menggagalkan
aku kan coba akan redamkan

berjuta...

abudalta

Close

We are different ages
We have different views
We like different people
We always have news

She made a decision
And now she has me
I give her a vision
Of what used to be

We love, we hate
We disrespect, we appreciate

Amanda R. Ray

Rindu Bukan Milikmu Saja, Sissy

rindu bukan milikmu saja
pejamlah, lihat yang lesat dari mataku
mencerabut denyut hati tanpa permisi
menarik kata dari puisi
hampir-hampir kehilangan arti
dalam ketidakrelaan ketiadaanmu
membilang detik-detik hampa
mengukur waktu kian berdebu
masih dengan rindu yang sama
setiap yang kutemui merupa...

Praminto Nugroho

Perempuan di bawah sayup lampu

Merona matamu licik memandang
Menjinjing garis alismu berlenting
Menjulurkan lidah isyarat terselubung
Bibir merah menggoda, dada membusung
Muntahkan hasratmu dalam erangan

Berapa lama lagi kau berbaring?
Busuk nafasmu mabuk kepayang
Terjebak nuansa ranjang berkabung
Menelan kekelaman sampai kenyang

Sayup-sayup lampu kota menggeleng
...

Apriani Kabnani

Ibu

Bu

Aku ingin pulang sebentar saja
sebentarr saja bu
Aku hanya ingin merebah
dan bukan mengalah

Walau kisahku mungkin hanya interlud bagimu

Aku hanya ingin sebentar saja merasa bahwa semu mereka padaku
jadi luka bagimu
bahwa tatihku ini adalah bangga bagimu

Aku hanya ingin sebentar...

Pungki78

Vibrolis Pejuang

Dia yang tertuang dalam filsuf Malware
Ketika spekulatif menayangkan aktor
Di masa perang buta
Yang menewaskan dua puluh ribu rakyat proletar

Ia tergambar jelas ketika itu
Pasukan peta 15.30 berdiri diantara kesemrawutan karma
Tak berkutik sama sekali
Kala gerilya bertuan dalam sela-sela rampasan perang

...

Inez Syawalytrie Favourita

Menuju Energi Abadi

Aku yang menyerah,
Pasrah dikurung dimensi,
Akrab dengan jengah,
Keterbatasan sana sini.

Ini semua tentang energi,
Penyusun segala materi,
Segala yang hidup pasti mati,
Menuju wujud sejati.

Puisi diatas bila dalam puisi bahasa inggris artinya :

“Towards to the immortal energy”

I surrendered,
...

PencilSpirit

Teruntuk masalaluku

dear masa lalu..

Kini aku sudah terbiasa…
Saat membuka bola mata dipagi hari tanpa pesan singkat darimu..
Saat notif ponselku tak lagi terpenuhi oleh perhatianmu..
Ya,kini aku sudah terbiasa..
Tak ada lagi kata selamat pagi sampai semoga mimpi indah..
Atau hanya sekedar menanyakan sudah makan..?

Zakiyah noer islami

Gila

Dunia ini memang gila sayang
Pun kamu harus menjadi gila untuk hidup dalam kegilaannya
Namun saat kamu mulai menggila,
tetaplah ingat dua paling gila ini:
kamu sungguh yang tergila sayang,
dan aku sungguh menggilai keadaan tergila-gila padamu.

Dunia ini memang gila sayang
Pun kamu...

Isidora Galuh Parahita

Waktu

Waktu itu seperti badai,
Terkadang kita terhenyak dibuatnya,
Dan seraya berkata,
Bergegaslah,dan bersiaplah,
Entah apa yang akan datang.

Aku hanya bisa berdiam,
Menantikan apa yang akan terjadi,
Namun apa daya,
Kita tak bisa berbuat banyak.

Terserahlah,
Engkau memang membuat rusuh,
Dan...

Annisa Rusmadani Putri

Apa itu hidup

~~~~

𝘑𝘪𝘬𝘢 𝘬𝘢𝘶 𝘣𝘦𝘳𝘩𝘢𝘳𝘢𝘱 𝘪𝘯𝘨𝘪𝘯 𝘮𝘦𝘮𝘪𝘭𝘪𝘬𝘪 𝘣𝘢𝘯𝘺𝘢𝘬 𝘩𝘢𝘳𝘵𝘢
𝘔𝘢𝘬𝘢 𝘱𝘦𝘳𝘣𝘢𝘯𝘺𝘢𝘬𝘭𝘢𝘩 𝘥𝘢𝘭𝘢𝘮 𝘣𝘦𝘬𝘦𝘳𝘫𝘢..

𝘑𝘪𝘬𝘢 𝘬𝘢𝘶 𝘣𝘦𝘳𝘩𝘢𝘳𝘢𝘱 𝘮𝘦𝘮𝘪𝘭𝘪𝘬𝘪 𝘳𝘶𝘮𝘢𝘩 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘮𝘦𝘨𝘢𝘩
𝘔𝘢𝘬𝘢 𝘬𝘢𝘶 𝘩𝘢𝘳𝘶𝘴 𝘣𝘦𝘳𝘶𝘴𝘢𝘩𝘢 𝘵𝘢𝘯𝘱𝘢 𝘬𝘦𝘯𝘢𝘭 𝘭𝘦𝘭𝘢𝘩..

𝘕𝘢𝘮𝘶𝘯, 𝘴𝘦𝘫𝘢𝘵𝘪𝘯𝘺𝘢 𝘩𝘢𝘳𝘢𝘱𝘢𝘯 𝘩𝘪𝘥𝘶𝘱 𝘣𝘶𝘬𝘢𝘯𝘭𝘢𝘩 𝘴𝘦𝘱𝘦𝘳𝘵𝘪 𝘪𝘵𝘶
𝘚𝘦𝘮𝘶𝘢 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘬𝘢𝘶 𝘱𝘪𝘯𝘵𝘢 𝘩𝘢𝘯𝘺𝘢 𝘴𝘦𝘣𝘶𝘢𝘩 𝘢𝘯𝘨𝘢𝘯 𝘴𝘦𝘮𝘶
𝘠𝘢𝘯𝘨 𝘬𝘦𝘵𝘪𝘬𝘢 𝘬𝘢𝘶 𝘮𝘢𝘵𝘪, 𝘒𝘢𝘶...

Arief Kun

Candu Gebu

Aku bertanya disebulir air
Tentang harap yang sungkan kukecap
Tentang asa yang mulai merenta
Adakah alasan untuk ku mencandu gebu?

Hening,
Hanya hening diantara bening yang sayup-sayup memeluk dalam gigil
Dalam tengadahku,
Kurajut selimut dari sisa-sisa lentiknya dunia
Dunia yang merenta merentan murka

Dedy doubles

Sejak Hilangnya Sajak

Sejak hilangnya Sajak
Tak lagi kurasa degub itu..
Saat mengungkap rindu dalam prosa Saat jiwaku mampu menyelami jutaan bahasa

Tak lagi kudapati imaji imaji cinta dan syahdunya tulisan yang menyimpulkan rasa..

Semuanya perlahan hilang
Semuanya perlahan menghambar dan tawar
Saat meredup dan terpatah jiwaku

Rio Hartono

Kumpulan Puisi 18 Baris Terbaru Hingga 2024