Waktu itu seperti badai,
Terkadang kita terhenyak dibuatnya,
Dan seraya berkata,
Bergegaslah,dan bersiaplah,
Entah apa yang akan datang.Aku hanya bisa berdiam,
Menantikan apa yang akan terjadi,
Namun apa daya,
Kita tak bisa berbuat banyak.Terserahlah,
Engkau memang membuat rusuh,
Dan kadang membuat senang,
Dan membuat kagum.Misteri memang,
Hingga diri ini berkata,
Sudahlah,tak akan bisa ditebak,
Nikmati saja.*Arp

A
Waktu
© Annisa Rusmadani Putri
Cerita Penulis
Berdasarkan pertanyaan diri dalam menjadi jadi diri,dan berusaha memotivasi diri sendiri.
Puisi Tentang Waktu 5 Bait 18 Baris Oleh Annisa Rusmadani Putri
Nilai
7
Versi Audio
Belum ada yang membacakan puisi ini, jadilah yang pertama.Contoh Puisi 5 Bait
Contoh Puisi 18 Baris
Puisi diatas termasuk tema Puisi Kehidupan
Puisi lain kiriman Akhmad Mufid Syahroni, Annisa Rusmadani Putri, Inong Islamiyati bisa anda telusuri, di beberapa tema diatas.