Kala aku bersemedi di pojok kamar mandi
Kau selalu datang menghampiri
Entah apa yang kau cari
Kau Buat bulu kudukku berdiriKu menjauh kau mendekat
Ku mendekat kau semakin dekat
Ku takut takuti
Kau semakin berani
Ku hempas gelombang tsunami
Kau terbang kesana kesini
Ku lempar gayung mandi
Kau semakin menjadi jadiSi kampret kecil dan imut
Tapi denganmu aku takut
Disaat kau mengepakkan sayap
Disitu aku harus sigap
saat kau hinggap di kepala
Seakan nyawa jadi taruhannyaKarya : khusni mubarok

K
Si Kampret
© Khusni mubarok
Telusuri karya Puisi-puisi Khusni mubarok
Puisi Tentang Si Kampret 4 Bait 19 Baris Oleh Khusni mubarok
Nilai
10
Versi Audio
Belum ada yang membacakan puisi ini, jadilah yang pertama.Yuk ikut baca puisi ini
Nyalakan mic dibawah untuk mulai membaca puisi ini.Allow access to your microphone
Click "Allow" in the permission dialog. It usually appears under the address bar in the upper left side of the window. We respect your privacy.
Microphone access error
It seems your microphone is disabled in the browser settings. Please go to your browser settings and enable access to your microphone.
0
Mulai sekarang
00:00
Reset recording
Are you sure you want to start a new recording? Your current recording will be deleted.
Oops, something went wrong
Error occurred during uploading your audio. Please click the Retry button to try again.
Terima kasih
Kiriman kamu akan kami moderasi terlebih dahulu, apabila memenuhi kriteria akan kami publikasikan dihalaman iniContoh Puisi 4 Bait
Contoh Puisi 19 Baris
Puisi diatas termasuk tema Puisi Lucu
Puisi lain kiriman Snowflake77, Khusni mubarok, Nichan N1412 bisa anda telusuri, di beberapa tema diatas.