Kumpulan Puisi Puisi Valentine Hingga 2023

Dari tahun ketahun kegemaran orang membaca semakin berkurang. Jangankan kok menulis puisi untuk Puisi Valentine dengan kata-kata kiasan. Membaca buku saku saja semakin berkurang. Walaupun ini dipengaruhi banyak faktor, tetap saja merupakan kemunduran. Oleh karena itu, kami berusaha untuk memberikan fasilitas melalui jalur penulisan puisi.

Kami telah menyusun kumpulan karya puisi tentang Puisi Valentine yang merupakan kiriman para kontributor hingga tahun 2023.

Contoh-contoh puisi Puisi Valentine

Tuhan, malam ini aku datang padaMu
Bukan meminta pengampunanMu
Tapi hanya mengadu padaMu
Tentang seorang wanita yang selalu kusebut namanya dalam setiap doaku

Tuhan, sesungguhnya engkau maha tahu
Tentang apa yg >>…

Frans Elka Saputra
10

Walau hanya sebuah SENYUM,
Namun cukup untuk membuat jantung kencang BERDENTUM,
Seperti sentuhan aliran kecil SETRUM,
Atau tusukan kecil sebuah JARUM.

Walau hanya sebuah SENYUM,
Yang jarang terlihat didepan UMUM,
Namun >>…

Yosua Fordinan Sibuea
10

Kekasihku,
Maafkan aku
Jika telah meneteskan air matamu
Namun apalah dayaku
Yang kini telah terbujur kaku

Kekasihku,
Jujur aku tak ingin pergi
Meninggalkanmu disini sendiri
Namun ini telah menjadi takdir illahi
>…

Frans Elka Saputra
10

Karenamu
Aku terjebak nyaman dalam dimensi halusinasi
Terperangkap dalam indahnya ruang tak berjarak

Pada dimensi itu kutemukan dirimu..
Tanpa ada jarak sebagai perantara
Tak ada waktu yang harus ditunggu

Pikiran, kalbu dan >>…

Sarlota Yuspin Lolo
10

Bintang…
Kau nampak kecil dipelupuk mata
Cahayamu pun berkilau ria
Sungguh , sinarmu menenangkan jiwa..

Bintang…
Kau begitu indah
Senyummu menemani malam-malam sunyi
Menaburkan kekaguman tersendiri
Merangkai tawa dan canda dihati..

Kau >>…

PencilSpirit
5

Ibunda

Ibu…….
Kaulah malaikat ku
Malaikat yang slalu menemani ku.
Yang slalu ada untuku
Disaat ku sedih dan senang ku.

Ibu…..
Kau bagaikan sinar matahari
Yang menyinari bumi ini
Tanpa mengharapkan imbalan >>…

Muhammad Arkananta fadhlurrohman
9

Aku ingin mencintai
Seperti aku merangkai puisi

Aku ingin mencintai
Seperti Lilin terkobar api

Aku ingin mencintai
Seperti desir angin menjatuhkan bunga melati

Aku ingin mencintai
Seperti malam menggantikan pagi

Itu saja! Sahutku

Madura, 05 >>…

Ahmad Baihaki
0

Aku tidak bisa marah, karena bagiku kau adalah anugerah terindah

yang mendekap barisan hariku penuh bahagia tumpah ruah.

Sepotong senyum yang kau titipkan pada arakan senja

menghapus kesalku jadi tawa >>…

syahrul hidayat
10

Aku rela…
Jika harus memandangimu walau tak sedikitpun tersudut senyum di bibirmu.
Aku sanggup..
Jika harus berkali-kali di tampar oleh kata-kata mu yang tak pernah mau menerimaku..
>…

Nur Rahmawati
0

Aku titipkan rinduku kepada angin yang berhembus
Yang berlahan menyelusuri malam yang syahdu
Dan ku berharap kau merasakan rinduku

Tri astuti
6

mencintamu….
itu keinginanku……
memilikimu…..
itu tujuanku……
bersamamu…
itu anugerah,
yang terindah dalam
hidupku.

Rian Herda Lesmana
4

Kupikir kau sudah jera,,
dan melupakanku,,
dan menghina ku,,

ternyata masih ada,,
membara dan berkobar,,

tapi tidak untukku,,
aku telah bingung,,

capek,,dan tak tau arah,,
tapi nanti bila aku pergi,,
dan kau bahagia,,

aku >>…

anonym
8

14 februari koin dua mata sisi,
Pengingat untuk saling mengasihi,
Disisi lain adalah sebuah tragedi,
Cermin Sejarah kelam Romawi.

Puisi diatas diterjemahkan dalam puisi bahasa inggris sebagai berikut :

February 14th is >>…

PencilSpirit
0

Kau telah jatuhkan pilihan,
Menurutmu kalung lebih menyilaukan,
Bandingkan punyaku yang hanya terbungkus koran,
Yang harganya diantara ribuan.

Ketika cinta memberi makna,
Pada apa yang kau beri untuknya.
Semurah apapun itu, >>…

PencilSpirit
0

Senyum, tadi mawar seolah tidak ingin indah
mawar mungkin lupa caranya merekah

Senyum, tadi bulan seakan enggan
mungkin dia lelah akan hina’an

Senyum, hariku hari ini kurang cantik
Tapi mungkin hidupku film >>…

EKY PRATAMA (PEJUANG SENYUM)
0

Perasaan apa yang kurasa
Berdetak detak hati tak menentu
Mungkinkah ku telah jatuh cinta
Apakah ku telah merasakannya

Kasih…
Cobalah mengerti tentang rasa ini
Tuhan…
Bantulah aku untuk meyakinkan hati ini

anonym
0

Saat ini aku tak tahu arahku,,
Perasaanku,,,
Aneh,, taak nyata,, namun nyata,,
Iya,, nyata,, itu aku rasakan,,
Tapi aku tak dapat melihatnya,,
Berarti tak nyata namun nyata,,
Namun aku dapat >>…

anonym
9